Selasa, 29 November 2011

Cara memasang jumlah pengunjung yang online di blog


Cara memasang jumlah pengunjung yang online di blog

Trik kali ini saya akan mengajak anda untuk menambahkan widget yang menampilkan pengunjung blog yang sedang online seperti ini.Seperti biasanya karena blogger tidak menyediakan fasilitas ini maka kita akan memanfaatkan fasilitas lain yang disediakan oleh whos.amung.us. Dengan widget tersebut dapat membuat blog lebih menarik, Adapun langkah-langkah nya adalah :
  1. Buka Situs whos.amung.us
  1. Pada halaman tersebut anda atur posisi widget yang akan dipasang pada blog
  1. Untuk mengatur posisinya lihat pada gambar yang ada kotak merah
  2. Kemudian anda copy kode JavaScript/HTML yang tampil pada halaman pengaturan tersebut
  3. Buka halaman Dasbor>Rancangan>Tata letak
  4. Klik tambah Widget
  1. Setelah itu akan muncul halaman sepeti dibawah ini kemudian klik tanda (+) pada HTML/JavaScript
  1. Kemudian letakan kode yang tadi anda copy
  1. Jangan klik Simpan
  2. Jika berhasil akan tampil jumlah pengunjung yang sedang online pada blog anda
  3. Selesai, Jangan lupa kritik dan sarannya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Template by:
Free Blog Templates